Pilihan
AWG Kibarkan Bendera Indonesia-Palestina di Gunung Raung
Pulanglah, Ali…
Ketua TPPS Inhil Hadiri Konvergensi Percepatan Penurunan Stunting 2023
INDOVIZKA.COM - Wakil Bupati H.Syamsuddin Uti yang juga sebagai Ketua Tim Percepatan Penurunan Stunting (TPPS) Kabupaten Indragiri Hilir secara langsung memaparkan 8 aksi konvergensi percepatan penurunan stunting di Kabupaten Inhil, Kamis (25/5/2023) di Grand Ballroom hotel Aryaduta.
Hal ini disampaikan Ketua Stunting Inhil H.Syamsuddin Uti saat menghadiri penilaian kinerja Kabupaten/Kota dalam pelaksanaan aksi konvergensi percepatan penurunan stunting di Provinsi Riau TH 2023 yang dibuka lansung Gubernur Riau Drs.Syamsuar, M.Si.
Dihadapan tim penguji pada penilaian kinerja aksi konvergasi percepatan penurunan stunting di Provinsi Riau H.Syamsuddin Uti sebagai Ketua Stunting Kabupaten Indragiri Hilir memaparkan. Bahwa resiko kasus stunting di Kabupaten Inhil masih tinggi dan perlu perhatian kita semua. Hal ini disebabkan salah satunya luas wilayah Kabupaten Indragiri Hilir yang meliputi 20 Kecamatan.
Untuk itu, sebagai Kabupaten yang masih tinggi resiko stunting, pemerintah Kabupaten Indragiri Hilir telah melakukan berbagai upaya yang maksimal, diantaranya; Gerakan Satu Hati jilid 1 dan II, Pembentukan Bapak dan bunda Asuh.
Selain itu, sebagai ketua stunting inhil masih perlu masukan dan saran untuk menekan resiko stunting di Kabupaten Indragiri Hilir.
Pada kesempatan tersebut, Ketua Stunting inhil H.Syamsuddin Uri didampingi, Kadis Sosial, Kadis BP3AKB, Kepala Bappeda, Dinas Kesehatan, Dinas Pendidikan dan Dinas PUTR.
.png)

Berita Lainnya
Diskop dan UKM Inhil Akan Berikan Sertifikasi Halal kepada 1500 UMKM Secara Gratis, Berikut Syaratnya
Bupati Wardan Imbau Tinggalkan Aktifitas Tak Berfaedah
GenPI Inhil Periode 2025–2029 Resmi Terbentuk
Wardan : Pegawai Harus Jari Pelopor Program Pemkab Inhil
Pj Bupati Inhil Tinjau Pelayanan Jemput Bola Pembuatan E-KTP Bagi Pelajar SMA
Bupati Inhil Tegaskan Ketimpangan Pengelolaan SDA di Hadapan Menteri Bappenas: “Negeri Kami Kaya, Tapi Rakyatnya Tetap Susah”
Bupati Inhil Tinjau Hewan Kurban Bantuan Presiden dan Gubernur
Bupati Inhil Kawal Proses Validasi Data Calon Penerima Bansos Covid-19
Ingin Cemilan Manis Buruan Order AQ Donuts Tembilahan
Sambangi Korban Kebakaran, Bupati Inhil Serahkan Bantuan
Diskominfo Rohul Nyatakan ODP Menurun, Posko Covid-19 di Kantor PMI
Sekda Inhil Pimpin Rapat RUPS PD BPR Gemilang