Pilihan
AWG Kibarkan Bendera Indonesia-Palestina di Gunung Raung
Pulanglah, Ali…
247 Santri Pondok Pesantren Gontor Asal Riau Negatif Covid-19
INDOVIZKA.COM- Sebanyak 247 santri Pondok Pesantren Gontor asal Riau yang akan kembali menempuh pendidikan, menjalani tes swab di laboratorium biomolekuler RSUD Arifin Achmad, Selasa (16/6/2020). Dari hasil pemeriksaan sampel swab, seluruh santri tersebut negatif Covid-19.
Kepala Dinas Kesehatan Riau Mimi Yuliani Nazir mengatakan, para santri tersebut sudah mulai melakukan tes swab sejak hari Minggu lalu. Dimana, pada hari pertama tersebut sebanyak 78 santri yang melakukan tes swab, kemudian Senin kemarin 89 orang santri.
"Hari ini ada 80 santri yang melakukan tes swab, jadi total santri yang melakukan tes swab ada 247 dan semuanya negatif Covid-19," kata Mimi.
- Himpunan Mahasiswa Teknik Sipil Politeknik Negeri Bengkalis sukses menyelenggarakan Kegiatan Civil V
- DPRD Riau Desak Disdik Bertindak Cepat Soal Sekolah Terlambat Ikut SNBP
- PSP Unri Sambut Mahasiswa Baru Dengan Kegiatan PKKMB
- Menteri Pendidikan Ubah Batas Minimal Usia Anak Masuk SD, Simak Faktanya
- Bahas Hoaks dalam Dunia Pendidikan
Selain para santri dari pondok pesantren Gontor, lanjut Mimi, hingga saat ini tidak ada pengajuan untuk pelaksanaan tes swab bagi santri-santri asal pondok pesantren lainnya.
"Sampai saat ini baru santri-santri asal Gontor yang mengajukan pelaksanaan tes swab. Untuk lainnya belum ada," ujarnya. (nal/mcr)
.png)

Berita Lainnya
Komitmen Peningkatan Akses Layanan, Begini Hasil Kerja 100 Hari Gubri-Wagubri Bidang Pendidikan
Harapan di Tengah Keterbatasan, Kisah Inspiratif Dedikasi Pendidikan di SDN 011 Parit Aman
Pembaharuan Data Semester Genap Tahun Pelajaran 2021/2022
Kemendikbudristek: Pembukaan Sekolah Pada Juli Tidak Dilakukan Serentak
Dua Anggota Pramuka MTs Riyadhahtul Jannah Lulus Seleksi Jamnas XI 2022 ke Jakarta
Pj. Gubri SF. Hariyanto Hadiri PKKMB, Serahkan Aset Rp 84,2 Milyar ke Unri
PSP Unri Sambut Mahasiswa Baru Dengan Kegiatan PKKMB
199 Kepsek dan 8 Pengawas Sekolah Resmi Dilantik, Berikut Daftar Namanya
Buka Pendaftaran Beasiswa S1 Hingga S3, Ini Persyaratan Dari Baznas Riau
Opsional, Kurikulum 2022 Tidak Ada Jurusan IPA, IPS dan Bahasa Bagi Siswa SMA
PPDB Jalur Zonasi di Riau Banyak Diprotes, Ini Penyebabnya
Bukti Nyata Kepedulian Karmila Sari, Ketika Hati Nurani Bicara di SDN 011 Parit Aman