Pilihan
Presiden Segera Keluarkan Perpres Media Sustainability
Senam Inhil Sumbang Medali Emas Perdana di Porprov X Riau
Wajib Coba! Keripik Pisang Home Industri Fasya Tawarkan Berbagai Varian Rasa
TEMBILAHAN - Keripik pisang dan amplang udang Fasya cocok menjadi salah satu pilihan untuk camilan bersama keluarga tercinta. Keripik pisang dan amplang udang Fasya ini memiliki tektur yang gurih dan renyah.
Home Industri Fasya ini menggunakan pisang tanduk sebagai bahan utama membuat keripik pisang dan terdapat beberapa varian rasa, seperti original, cokelat, balado dan BBQ.
“Dalam sehari kami mampu produksi 7 Kg keripik pisang,” ujar Owner Home Industri Fasya, Mario. Kamis 9 Juni 2022.
Mario mengatakan keripik pisang dengan coklat dan original menjadi variant best seller disetiap penjualan.
Satu kemasan keripik pisang ukuran satu kilo kata Mario, dibandrol dengan harga Rp 80.000. Sedangkan 1/4 Kg seharga Rp20.000 dan 150 Gram seharga Rp12.000.
Sementara untuk amplang, Home Industri Fasya menyediakan kemasan 1 Kg seharga Rp 80.000, 1/4 Kg Rp20.000 dan 150 Gram Rp12.000.
Selain itu, Mario mengatakan bahwa dirinya telah berjualan Keripik Pisang dan Amplang udah lebih dari 6 tahun.
Untuk yang berminat keripik pisang dan amplang udang Home Industri Fasya bisa menghubungi (WA) 081378446933 atau langsung ke Jalan M Boya Lorong Manggis No.26, Kecamatan Tembilahan, Kabupaten Inhil, Riau.
Berita Lainnya
Subsidi Bakal Dicabut, Harga Minyak Goreng Curah di Pekanbaru Masih Rp17.000 perkilo
Sidak Sekdaprov Riau ke Pasar Tradisional, Stok Aman Harga Ayam Potong Melambung
Masyarakat Keluhkan Minyak Goreng Rp14.000 per Liter Sulit Didapat
Realisasi Investasi Triwulan Tembus Rp25,3 Triliun
Minyak Goreng Langka, DPRD Inhil Sidak Langsung ke Lapangan
September 2021, Tembilahan Mengalami Inflasi 0,41 Persen
Perum Bulog Tembilahan Gelar Operasi Pasar Murah
Pekan Ini TBS Sawit Riau di Harga Rp 2.446,99/Kg
Hari Ini Harga Emas Tembus Rp1,087 Juta per Gram, Ini Rinciannya
Harga Cabe Merah Kembali Naik, Kini Mencapai Rp 150.000/KG
Tol Pekanbaru-Dumai Masih Gratis, SK Tarif Belum Terbit
Wamendag Minta Warga Laporkan Penjual Minyak Goreng di Atas Rp14 Ribu per Liter