Pilihan
AWG Kibarkan Bendera Indonesia-Palestina di Gunung Raung
Pulanglah, Ali…
DP2KBP3A Inhil Berikan Arahan Kesehatan dalam Keluarga
INHIL, - Dinas Pengendalian Penduduk Keluarga Berencana Perlindungan Anak (DPPKBP3A) Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil) dampingi Kegiatan Aksi Donor Darah Sukarela dalam rangka Hari Donor Darah Sedunia di Kecamatan Reteh, Minggu (3/7).
Menurutnya Kepala Dinas DP2KBP3A Inhil R Arliansyah melalui Kabid PPA dan PHA Siti Munziarni SKM MKS, dari Unit Donor Darah (UDD) , menyebutkan bahwa darah yang baik didonorkan adalah darah yang diambil dari pendonor sukarela. Karena mereka sudah rutin melakukan donor darah sehingga darahnya lebih bersih.
“Donor darah bisa membuat tubuh segar dan tidak mudah diserang penyakit. Untuk mendonorkan darah paling baik 3 bulan sekali,” Ujarnya Kabid PPA dan PHA Siti Munziarni SKM MKS.
Pihaknya juga memberikan arahan tentang kesehatan dalam menjaga keluarga dan kesadaran dan pemahaman kepada masyarakat anak-anak pentingnya donor darah.
“Kesehatan keluarga adalah usaha terus-menerus dan menjadi norma dalam keluarga untuk menjaga kesehatan setiap individu dalam keluarga tersebut sehingga setiap anggota keluarga bertanggungjawab atas kesehatan bersama," tuturnya.
.png)

Berita Lainnya
Pemprov Riau Sudah Keluarkan SE Booster Kedua
Kadinkes Inhil Ikuti Upacara HUT RI ke-78 di Kantor Bupati
Pengobatan Tradisional yang Telah Diakui WHO
Dinkes Inhil Laksanakan Sosialiasi Advokasi Kabupaten/ Kota Sehat
Inilah 13 Keajaiban untuk Tubuh Jika Makan Satu Mentimun Sehari
COVID-somnia, Gangguan Tidur di Masa Pandemi Covid-19 dan Dampaknya
Digaris Depan Melawan Covid-19, Tenaga Medis RSUD PH Tembilahan Dikirimi Karangan Bunga
Kabar Gembira, Wabah Korona Akan Berakhir! Ini Kuncinya
Hobi Rebahan dan Jarang Keluar Rumah? Ketahui Dampaknya bagi Kesehatan
Vaksinasi Covid-19 Bagi Nakes di Riau Sudah 100 Persen
Kasus Positif Corona di Riau Capai 11.096 Orang, 40 Persen dari Kontak Erat
Hingga Kini Diskes Pekanbaru Belum Rekomendasikan Libur Sekolah