Pilihan
AWG Kibarkan Bendera Indonesia-Palestina di Gunung Raung
Pulanglah, Ali…
8 Tokoh Masyarakat di Inhil Terima Anugerah Gemilang Award Tahun 2020
INDOVIZKA.COM- Sebanyak 8 orang tokoh masyarakat yang berjasa dalam mewujudkan kesejahteraan, kemaslahatan dan kemajuan pembangunan Kabupaten Indragiri Hilir mendapat anugerah Gemilang Award tahun 2020.
8 orang ini dinilai turut berjasa membangun Kabupaten Inhil dengan penuh rasa tanggung jawab, dedikasi, integritas dan loyalitas sehingga menjadi prestasi dan kerja nyata yang dapat diteladani oleh masyarakat.
Penganugerahan itu bersempena dengan digelarnya Rapat Paripurna Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Inhil dalam rangka Milad ke-55 Kabupaten Indragiri Hilir Tahun 2020 yang dilaksanakan sesuai dengan protokol kesehatan Covid-19, Minggu (14/6/2020).
- Banjir Setiap Tahun di Pelalawan, DPRD Riau Minta Pemerintah dan PLN Bertindak
- Pemprov Riau Diminta Serius Berantas Judi Online
- APBD 2025 Diisukan Defisit, Fraksi PKB: Tak Masalah Jika Demi Kepentingan Masyarakat
- Tabligh Akbar di Tembilahan, UAS Sampaikan Dukungan untuk Paslon Bermarwah dan Fermadani
- Targetkan Rampung Akhir November, DPRD Riau Percepat Pembahasan RAPBD 2025
Bupati Inhil HM Wardan yang didampingi Wabup H Syamsuddin Uti dan Ketua DPRD Dr H Ferryandi ST MM MM menyerahkan langsung anugerah Gemilang Award tahun 2020.
Adapun Gemilang Award Tahun 2020 yang diberikan yaitu :
1. Bidang keagamaan, Sastrawan, Penulis, Buku Pendidikan Agama yang diserahkan kepada KH.Syekh Abdurrahman Siddiq (Mufti Kerajaan Indragiri).
2. Bidang Hukum dan Pemerintah yang diserahkan kepada Susilo, SH (Kepala Kejaksaan Negeri Indragiri Hilir).
3. Bidang Penanganan Covid-19 diserahkan kepada Letkol. Inf. Imir Faishal, S.Sos, M.I.Pol (Komandan Kodim 0314 Inhil).
4. Bidang Penanganan Covid-19 diserahkan kepada AKBP Indra Duaman, S.Ik (Kapolres Inhil).
5. Bidang Kemasyarakatan diserahkan kepada H.Encil Ahmad Abdullah (Tokoh Masyarakat Reteh).
6. Bidang Sosial dan Pembangunan diserahkan kepada H.Abdul Latif (Tokoh Masyarakat dan Pengusaha Tembilahan).
7. Bidang ekonomi dan sosial diserahkan kepada Hangtua (Pengusaha Kelapa di Kecamatan Mandah)
8. Bidang perhubungan dan transportasi diserahkan kepada H Abdul Razak yang lebih dikenal dengan H Sakke. (Advertorial)
.png)

Berita Lainnya
8 Pasien Penderita HIV AIDS Jadi Atensi Dinkes Inhil
Pj. Bupati Inhil Menghadiri Rapat Paripurna Ke - 12 Masa Persidangan II Th. Sidang 2024 DPRD
Dampingi Gubri, Bupati Inhil Tanam Pohon Mangrove di Pantai Terumbu Mabloe
DPRD Minta Pemprov Komunikasi dengan KBRI Soal Mahasiswa Riau Tak Dapat Beasiswa Luar Negeri
DP2KBP3A Inhil Laksanakan Minilok di Kecamatan Sungai Batang
Syamsuar Akui Tinggalkan Kursi Gubri untuk Maju ke Senayan
TPU Khusus Pasien Covid-19 di Tembilahan Hilir Bisa Tampung 600 Makam
Bupati Inhil Imbau Penerapan Protokol Kesehatan Saat Penyembelihan Hewan Kurban
DP2KBP3A Inhil Gelar Orientasi Pendampingan Keluarga di Kecamatan Tempuling
3 Dermaga dan 2 BLKK di Inhil Diresmikan
112 Pejabat Fungsional di Lingkungan Pemkab Inhil Dilantik
Bupati Inhil Sebut Dashat Dapat Membantu Atasi Penurunan Stunting