Pilihan
AWG Kibarkan Bendera Indonesia-Palestina di Gunung Raung
Pulanglah, Ali…
Polisi Tangkap 3 Pilot Beserta 11 Paket Sabu
JAKARTA - Satuan Narkoba Polres Jakarta Selatan berhasil menangkap 3 orang pilot dari maskapai penerbangan berbeda, bersama seorang yang diduga sebagai pemasok sabu.
Dari penangkapan itu turut diamankan barang bukti narkoba jenis sabu sebanyak 11 paket seberat 4 gram dan 1 unit timbangan elektronik. Penangkapan terhadap tersangka inisial IP (38), DC (35), dan DS (37), serta seorang pemasok berinisial S (28) dilakukan pada Senin 6 Juli 2020 malam di dua lokasi berbeda.
"Penangkapan pertama berhasil dilakukan terhadap tersangka S yang diduga sebagai pemasok di wilayah hukum Jakarta Selatan. Berbekal dari keterangan tersangka, Polisi bergerak cepat menuju rumah tersangka IP oknum pilot di Perumahan Green Lake, Cipondoh, Kota Tangerang. Dari rumah IP berhasil diamankan tersangka DC dan DS yang juga pilot," jelas Kapolres Metro Jakarta Selatan, Kombes Budi Sartono.
- Konflik Ditengah Masyarakat Desa Sungai Ara Didamaikan Kapolres Pelalawan
- Banjir Jalan Lintas Timur Makin Tinggi, Polres Pelalawan Buka Tutup Arus Lalu Lintas
- Divisi Hukum Bermarwah Mengutuk Oknum Masyarakat Rusak APK Abdul Wahid -SF Hariyanto
- Ribuan Slop Rokok Ilegal Berhasil Diamankan Satpolairud Polres Inhil
- Waspada! Ada Nomor HP Mengatasnamakan Pj Bupati Inhil Erisman Yahya
Selanjutnya dari hasil penggerebekan yang dilakukan di kediaman tersangka IP itu, Polisi berhasil mengamankan barang bukti sisa paket sabu seberat 0,9. Diduga barang bukti tersebut merupakan sisa dari narkoba jenis sabu yang sebelumnya dipasok oleh tersangka S.
"Jadi total barang bukti yang berhasil diamankan sebanyak 11 paket sabu siap edar seberat 4 gram, serta sabu sisa pakai seberat 0,9 gram dan 1 unit timbangan elektronik," jelasnya.
.png)

Berita Lainnya
Polda Riau Musnahkan 111,2 Kg Sabu dan 34,182 Butir Ekstasi
Miliki Shabu, Warga Tembilahan Kembali Diamankan Polisi
3 Orang Ditetapkan Sebagai Tersangka Dugaan Suap Penerimaan Honorer Satpol PP di Rohil
Memaknai Hari Ibu di Tengah Pandemi Corona
Tidak Patuhi Protokol Kesehatan, Tim Gabungan Disiplin Covid-19 Inhil Bubarkan Tempat Hiburan Malam
Polisi Berhasil Menangkap Pelaku Penikaman Kakek di Tembilahan
Kanwil Kemenkumham Riau Raih Predikat WBK 2020
Transaksi Narkoba di Hotel, Ar Diringkus Anggota Polres Inhil
Pria di Rengat Barat Tega Cabuli Adik Ipar
Jadi Bandar Sabu, Kadus dan PHL Desa di Riau Diringkus Polisi
Beri Efek Jera, 15 Pelanggar Protkes di Inhil Didenda Uang dan Kerja Sosial
Diduga Bertindak Asusila, Pasangan Bukan Suami Istri Diamankan Satpol PP Inhil