Pilihan
Presiden Segera Keluarkan Perpres Media Sustainability
Senam Inhil Sumbang Medali Emas Perdana di Porprov X Riau
Naik Lagi, Riau Ada Tambahan 260 Kasus Baru Covid-19
JAKARTA - Provinsi Riau hari ini, Kamis (29/10/2020) terdapat penambahan pasien positif Covid-19 sebanyak 260 kasus dan Provinsi Riau berada posisi keenam kasus harian Covid-19 terbanyak di Indonesia.
Secara Nasional, Pemerintah melaporkan 3.565 kasus baru COVID-19 yang terkonfirmasi pada hari Kamis (29/10/2020). Total kasus terkonfirmasi saat ini sudah mencapai 404.048 kasus semenjak virus Corona mewabah di Indonesia.
DKI Jakarta menjadi provinsi dengan penambahan kasus paling tinggi sebanyak 713 kasus, disusul Jawa Barat sebanyak 459 kasus baru per 29 Oktober.
- Pemprov Riau Diminta Serius Berantas Judi Online
- APBD 2025 Diisukan Defisit, Fraksi PKB: Tak Masalah Jika Demi Kepentingan Masyarakat
- Tabligh Akbar di Tembilahan, UAS Sampaikan Dukungan untuk Paslon Bermarwah dan Fermadani
- Targetkan Rampung Akhir November, DPRD Riau Percepat Pembahasan RAPBD 2025
- Kepala Sekolah SD dan SMP Banyak Dijabat Plt, Begini Kata Disdik Pekanbaru
Dikutip dari laman covid19.go.id, pada hari ini ada sebanyak 3.985 kasus sembuh, sementara kasus kematian Corona sebanyak 89 orang.
Berikut detail sebaran 3.565 kasus baru Corona di Indonesia pada Kamis (29/10/2020) dikutip dari detik:
DKI Jakarta: 713 kasus
Jawa Barat: 459 kasus
Jawa Tengah: 368 kasus
Sumatera Barat: 335 kasus
Jawa Timur: 268 kasus
Riau: 260 kasus
Kalimantan Timur: 208 kasus
Kepulauan Riau: 163 kasus
Banten: 91 kasus
Sumatera Utara: 88 kasus
DI Yogyakarta: 82 kasus
Sumatera Selatan: 77 kasus
Sulawesi Utara: 64 kasus
Bali: 59 kasus
Sulawesi Tenggara: 46 kasus
Kalimantan Tengah: 40 kasus
Aceh: 34 kasus
Kalimantan Selatan: 32 kasus
Jambi: 31 kasus
Lampung: 28 kasus
Sulawesi Selatan: 23 kasus
Papua: 20 kasus
Kalimantan Barat: 13 kasus
NTB: 10 kasus
NTT: 10 kasus
Bengkulu: 9 kasus
Kalimantan Utara: 9 kasus
Papua Barat: 8 kasus
Sulawesi Tengah: 7 kasus
Bangka Belitung: 5 kasus (*)
Berita Lainnya
Pria Paruh Baya di Pekanbaru Ditemukan Tewas di Dalam Rumahnya
8 Orang Diamankan Polisi Dalam Kerusuhan Pergudangan Platinum Pekanbaru
Pemuda di Keritang Tewas Gantung Diri Diduga Karena Ada Masalah Keluarga
Warga Kampar Temukan Mayat Tanpa Identitas
Kilang Pertamina Dumai Meledak
Terkait Konflik Pekerja Asing, Kemnaker Minta Lakukan Dialog Sosial
Tewas Saat Kencan di Hotel, Perselingkuhan Kepsek dan Guru SD Terbongkar
Seorang Wanita di Inhil Ditemukan Tewas Tergantung di Pohon
Diduga Diterkam Harimau, Warga Inhil Ditemukan Tak Bernyawa
Pria Rohil Ditemukan Tewas di Kamar Wisma Usai Booking Cewek Michat
Soal Seleksi Pejabat Tinggi Pratama, Pemprov Riau Masih Tunggu Evaluasi dari KASN
Lagi, Kecelakaan Kerja di PHR Kali Ini Akibatkan 3 Pekerja Luka Bakar