Pilihan
AWG Kibarkan Bendera Indonesia-Palestina di Gunung Raung
Pulanglah, Ali…
Dewan Minta DPMD Inhil Desak Inspektorat Segera Audit APBDes dan BUMDes 2020-2021
TEMBILAHAN, (INDOVIZKA)- Wakil Ketua Komisi 1 DPRD Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil) meminta Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa (DPMD) Inhil agar mendesak inspektorat segera mengaudit Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa (APBDes) dan BUMDes tahun anggaran 2020-2021.
Desakkan tersebut disampaikan Muammar Armain Wakil Ketua Komisi 1 DPRD Inhil terkait tidak lama lagi akan dilaksanakan pelantikan Kepala Desa terpilih pada Pilkades serentak di Kabupaten Indragiri Hilir pada Oktober 2021 lalu.
"Segera audit penggunaan APBDes baik dari Anggaran Dana Desa (ADD) dan Dana Desa (DD) sebelum pelantikan Kades baru, sehingga persoalan di desa segera clear and clean sebelum pergantian Kades," ujarnya.
Selain itu, politisi PKB Inhil ini juga meminta Inspektorat Provinsi juga untuk fokus mengaudit Badan Usaha Milik Desa (BUMdes) dalam kurun waktu 2 tahun terakhir ini. Pasalnya banyak BUMDes yang tidak berjalan dengan baik.
Ia berharap, sebelum ada pergantian Kades, tidak ada lagi persoalan yang tertinggal di desa.
"Minimal mengaudit desa yang ada pergantian. Jadi persoalan sudah clear dengan Kades lama dan yang baru," imbuhnya.
.png)

Berita Lainnya
Komisi III DPRD Riau Dorong Kinerja BUMD
Anggota DPRD Inhil Iwan Taruna Serahkan Bantuan Korban Kebakaran di Sialang Panjang
Pansus BPBD Pertajam Pembahasan Ranperda pada Rapat Perdana
Komisi I DPRD Riau Lakukan Kunjungan Silaturahmi ke Kejaksaan Tinggi Riau
DPRD Bengkalis Sampaikan Bela Sungkawa atas Wafatnya H. Sulaiman Zakaria
DPRD Riau Gandeng Polda Optimalkan Pendapatan Asli Daerah
Dewan Inhil Pertanyakan Rekrutmen Ulang Pendamping DMIJ 2024
Komisi III Segera Panggil DLHK Pekanbaru Terkait Pemberhentian THL
Guna Mengoptimalisasi Potensi Daerah, Pemkab Sampaikan Dua Ranperda kepada DPRD Bengkalis
DPRD Riau Desak Disdik Bertindak Cepat Soal Sekolah Terlambat Ikut SNBP
Sampaikan Pandangan Umum Terhadap LPJ APBD 2021, Ini Kata Fraksi PKB Inhil
Gubernur dan Wakil Gubernur Riau Sampaikan Komitmen Visi Misi di Hadapan Anggota DPRD Riau