Pilihan
AWG Kibarkan Bendera Indonesia-Palestina di Gunung Raung
Pulanglah, Ali…
PKB Belum Tentukan Kandidat yang Diusung di Pilkada Kuansing
PEKANBARU - Ketua DPW PKB Provinsi Riau, Abdul Wahid, mengatakan bahwa partainya belum menentukan kandidat yang akan diusung pada Pilkada Kuantan Singingi yang akan dihelat 9 Desember 2020. Hal ini dikarenakan masih dinamisnya proses politik di kabupaten tersebut.
"Untuk di Kuansing kita sepertinya agak lama ya, masih kita lihat dinamikanya," kata Abdul Wahid.
Disinggung mengenai sebelumnya PKB cenderung akan mengusung pasangan Burhanudin - Fahdiansyah (Ukup), Abdul Wahid membenarkannya. Namun karena proses politik, pasangan tersebut bubar.
- Mafirion Sosialisasikan 4 Pilar di Pulau Kijang Indragiri Hilir: Tingkatkan Kesadaran
- DPW Jema'ah Syatariah Riau Minta Mubaligh dan Alim Ulama Ajak Jemaah Menangkan Wahid-Hariyanto
- Ustadz Yurnalis Sebut Abdul Wahid Sosok Pemimpin yang Merangkul
- Dihadapan Ribuan Warga Kuansing, Abdul Wahid Minta Restu Maju Pilgubri
- PKB Usung Ferryandi dan Dani Maju Pilkada Inhil 2024, Iwan Taruna: Survei Keduanya Tertinggi
"Sebelumnya kita sama Burhan (rencana dukungan), tapi karena nggak jadi pasangan itu, kita lebih dinamis lagi jadinya," kata Wahid lagi.
Anggota DPR RI ini menambahkan, PKB akan mengeluarkan SK kandidat untuk Pilkada Kuansing pada pertengahan atau akhir Juli.
"Kemungkinan nanti Juli akan kita keluarkan SK. Karena kita lihat dulu dinamika di Kuansing ini," cakapnya lagi.
Untuk beberapa daerah lain di Riau, PKB sudah menentukan jagoannya. Seperti Pilkada Siak, PKB akan mengusung pasangan Alfedri - Husni Merza. Sementara di Rokan Hulu dukungan diberikan kepada pasangan Hafith Syukri - Erizal. Serta di Bengkalis PKN akan mengusung pasangan Kasmarni - Bagus Santoso.
.png)

Berita Lainnya
Ketua PKB Riau Serahkan Bantuan APD Untuk Tenaga Medis
Warga Pekanbaru Antusias Ikuti Swab dan Rapid Tes Antigen Gratis Nasdem Riau
Muscam Golkar Mandah Sukses Digelar, Wardan Minta Jajaran Pengurus Kompak
Golkar Inhil Bocorkan Nama Caleg Dapil IV, HKR Turun Gunung
Dapat Dukungan Dari PBB, Prabowo Ingatkan Gus Imin Jangan Kemana-mana
Agus Terpilih Plt Ketum Golkar, Repol Ucapkan Selamat
Pendiri Demokrat Klaim Sudah Terima 80 Persen Dukungan DPC untuk Lengserkan AHY
Warga Pekanbaru Antusias Ikuti Swab dan Rapid Tes Antigen Gratis Nasdem Riau
DPW Fasilitasi Musda PAN Se-Riau
Komisi II DPR RI Tegaskan Penundaan Pilkada Bukan Ranah Bawaslu
Terima Laporan Awal Dana Kampanye, KPU Inhil: Hanya Paslon Nomor Urut 2 Lengkap dan Sesuai
Kritik Pimpinan DPRD Riau, Marwan Yohanis: Jangan Benarkan yang Biasa, Tapi Biasakan yang Benar