Pilihan
AWG Kibarkan Bendera Indonesia-Palestina di Gunung Raung
Pulanglah, Ali…
Siang Ini Pj dan Pjs 5 Bupati di Riau Dilantik, Ini Nama-namanya
PEKANBARU - Gubernur Riau (Gubri) Syamsuar mengatakan, Surat Keputusan (SK) Penjabat (Pj) dan empat Pejabat Sementara (Pjs) bupati sudah keluar dari Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri). Pelantikan akan dilakukan siang nanti di Gedung Daerah Pekanbaru.
Menurut data yang diperoleh wartawan, Pj Bupati Bengkalis yang akan dilantik adalah Syahrial Abdi (Asisten III), Pjs Bupati Rokan Hilir Rudyanto (Staf Ahli), Pjs Bupati Rokan Hulu yakni Masrul Kasmi (Staf Ahli), Pjs Bupati Siak Indra Lukman Agus (Kadis ESDM) dan Pjs Bupati Kuansing adalah Roni Rakhmat (Kadispar Riau).
"SK Pj dan Pjs bupati sudah keluar. Pelantikannya siang nanti, jam 13.00 WIB di Gedung Daerah Pekanbaru," Gubri Syamsuar, dikutip dari cakaplah.com, Sabtu (27/9/2020).
- Banjir Setiap Tahun di Pelalawan, DPRD Riau Minta Pemerintah dan PLN Bertindak
- Pemprov Riau Diminta Serius Berantas Judi Online
- APBD 2025 Diisukan Defisit, Fraksi PKB: Tak Masalah Jika Demi Kepentingan Masyarakat
- Tabligh Akbar di Tembilahan, UAS Sampaikan Dukungan untuk Paslon Bermarwah dan Fermadani
- Targetkan Rampung Akhir November, DPRD Riau Percepat Pembahasan RAPBD 2025
Selain pelantikan Pj dan empat Pjs, dijadwalkan juga penyerahan SK masing-masing Ketua PKK.
"Nanti selain pelantikan Pj dan Pjs, juga ada penyerahan SK PKK. Nanti pelantikan hanya Syahrial pakai baju putih, yang lain baju jas tapi tetap memakai tanda jabatan," terangnya.
Karena itu, Gubri meminta pejabat eselon II yang akan dilantik Pj dan Pjs bupati di lima daerah mampu menjalankan tugas sesuai Tupoksinya.
Terutama menjaga netralitas penyenggaraan pemilihan kepala daerah (Pilkada) serentak 2020 di wilayah masing-masing yang dipimpinnya.
"Pj dan Pjs yang penting jaga netralitas dalam penyelenggaraan Pilkada serentak," cakapnya.
.png)

Berita Lainnya
Mogok kerja, THL TPA Muara Fajar Tetap Jadi Penyapu
Beraksi 12 Kali, Komplotan Pencuri Mobil dan Motor Diringkus Polisi Pekanbaru
Warga Temukan Mayat di Timbunan Tanah, Diduga CS RS Ibunda Bagan Batu yang Hilang
Terang-terangan, UAS Ajak Masyarakat Bagan Siapi-api dan Pekaitan Rohil Pilih Cagubri Abdul Wahid
Punya Tanda Tangan Unik, Iwan Senso Pernah Ditertawakan Petugas saat Urus Paspor
AMM Kampar Gelar Diskusi Publik di SMA Muhammadiyah Bangkinang
Di Tengah Pandemi Covid-19, Polres Inhil Bantu Warga Terdampak PPKM
Jalan Pemda–Akasia Seperti Kolam, Warga Jatuh Bergelimpangan
Warga Lahang Baru Minta Perbaikan Jalan
Bupati Pelalawan Terima Audiensi Warga Desa Kesuma, TBS Dari Bukit Kesuma Dipastikan Tetap Diterima
Dukcapil Inhil Targertkan Perekaman E-KTP Kepada 13.453 Kaum Milenial
Safrizal Terpilih Aklamasi Ketua PWI Kepulauan Meranti Periode 2023-2026