Pilihan
AWG Kibarkan Bendera Indonesia-Palestina di Gunung Raung
Pulanglah, Ali…
APBD P Riau 2021 Ditargetkan Rampung 30 September
PEKANBARU (INDOVIZKA) - APBD Perubahan Riau tahun 2021 sudah sampai pada jawaban pemerintah terhadap pandangan umum fraksi RPABD Perubahan 2021. Saat ini pembahasan terus dilanjutkan untuk mengejar target pengesahan.
Wakil Ketua DPRD Riau, Hardianto mengingat target pengesahan APBD P adalah 30 September mendatang, maka langkah selanjutnya adalah kembali pembahasan Banggar dengan TAPD.
"Masih ada 4 hari lagi menjelang tanggal 30 September, maka langkah selanjutny pembahasan Banggar dengan TAPD. Setelah itu, masuk finalisasi, dan hasil kerja Banggar. Kita optimis bisa selesai tanggal 30 September," kata Hardianto, Senin (27/9/2021).
- Banjir Setiap Tahun di Pelalawan, DPRD Riau Minta Pemerintah dan PLN Bertindak
- Pemprov Riau Diminta Serius Berantas Judi Online
- APBD 2025 Diisukan Defisit, Fraksi PKB: Tak Masalah Jika Demi Kepentingan Masyarakat
- Tabligh Akbar di Tembilahan, UAS Sampaikan Dukungan untuk Paslon Bermarwah dan Fermadani
- Targetkan Rampung Akhir November, DPRD Riau Percepat Pembahasan RAPBD 2025
Politisi Gerindra ini mengatakan, pembahasan akan tetap berjalan lancar. Meskipun ada dinamika, tidak akan terlalu runcing dan jauh dari angka Rp 9,680 triliun yang sudah disepakatai di nota kesepatakan.
"Kalau total belanja tak bergeser Rp 9, 680 triliun lebih kurang. Mungkin saja dinamika terjadi, tapi tidak banyak. Mungkin ada pergeseran yang menurut kita dilakukan kajian bersama kembali," tukasnya.
.png)

Berita Lainnya
Pemkab Inhil Evaluasi Progres DAK 2021 dan Usulan DAK 2022
Elevasi dan Curah Hujan Turun di Hulu Waduk PLTA Koto Panjang, Managemen Kurangi Tinggi Bukan Pintu Pelimpah 5 X 50 CM
H-5 Lebaran,Tol Pekanbaru–Bangkinang Sudah Bisa Difungsikan
Wardan : Pegawai Harus Jari Pelopor Program Pemkab Inhil
Bunda PAUD Pimpin Rapat Kerja Evaluasi dan Inovasi Program PAUD se-Inhil
Bupati Wardan Instruksikan Camat Antisipasi Virus Corona
112 Pejabat Fungsional di Lingkungan Pemkab Inhil Dilantik
Firdaus-Ayat Sukses Wujudkan Pekanbaru Smart City Madani
Diskominfo Rohul Nyatakan ODP Menurun, Posko Covid-19 di Kantor PMI
Pemkab Inhil Sambut Kunjungan Pemkab Tanjung Barat
Berdayakan Remaja, DP2KBP3A Inhil Gelar Workshop Upgrade "Tentang Kita"
Cegah Stunting, Pemkab Inhil Gelar Monitoring dan Evaluasi Lintas Program dan Multisektor