Pilihan
Presiden Segera Keluarkan Perpres Media Sustainability
Senam Inhil Sumbang Medali Emas Perdana di Porprov X Riau
Satu Keluarga di Inhil Alami Luka Bakar Akibat Lampu Teplok Pecah
INDOVIZKA.COM- Kebakaran di sebuah pondok di Parit Baru, Kotabaru, Kecamatan Keritang, Indragiri Hilir (Inhil), Riau menyebabkan satu keluarga termasuk sang anak berusia 10 bulan ikut menjadi korban.
Berdasarkan informasi yang berhasil dirangkum, kejadian yang terjadi, Jumat (28/2/2020) sekitar pukul 20.00 WIB itu berawal saat lampu teplok pecah dan membakar seisi pondok.
Satu keluarga pun berusaha menyelamatkan diri, namun naas sang anak sudah tersulut api, tanpa pikir panjang orang tuanya pun langsung meletakkan anaknya itu ke dalam parit.
- Gangguan Jiwa, Pria di Tembilahan Gantung Diri
- Rusak, Tembaga Tugu Zapin Ikon Provinsi Riau Diembat Maling
- 4 Ruangan RSUD PH Hangus Dilalap Api, Pasien Berhamburan Keluar
- 2 Rumah Warga Rumbai Pekanbaru Hancur Dirusak Kawanan Gajah
- Anggota DPRD Inhil Iwan Taruna Serahkan Bantuan Korban Kebakaran di Sialang Panjang
Setelah itu, mereka pun langsung dilarikan ke Puskesmas Kotabaru hingga akhirnya dirujuk ke RSUD Puti Husada Tembilahan.
Sementara itu, Kepala Ruang Perawatan Bedah RSUD Puri Husada Tembilahan, Sunandar saat dikonfirmasi mengatakan satu keluarga itu adalah suami yang bernama Haris Fadillah (45), Istri Evi (32), dan bayi Riski (10 bulan)
"Suami alami luka bakar tidak parah, sementara istri alami luka bakar sekitar 27 persen dan sang bayi paling parah sekitar 60 persen," jelasnya.
Keluarga tersebut merupakan keluarga kurang mampu, dan belum memiliki kartu BPJS.
Sementara itu, pihak kepolisian saat dikonfirmasi, belum memberikan keterangan resmi terkait peristiwa Kebakaran yang hampir menewaskan satu keluarga tersebut.
Berita Lainnya
Bermodal Vespa Tua dari Sulsel, Begini Cara Bertahan Hidup Rusman Ibrahim di Siak
MUI Imbau Masyarakat Bengkalis Rajut Persatuan Pasca Pilkada
Piola Juningsih Bayi Tak Punya Anus akan Dioperasi di Pekanbaru
Kepala Pusdatin Inhil Laksanakan Pertemuan Bersama Pengurus Bahas Raker 2022
Pemko Pekanbaru Gesa Perbaikan Infrastruktur untuk Masyarakat
Kunjungi Kementrian PUPR, Bupati Meranti Minta Pemerintah Pusat Bangunkan Jalan dan Jembatan
Pemkab Pelalawan Pastikan Tak Gelar Pawai Takbir, Salat Ied Berjamaah dan Open House
Walikota Pekanbaru Perintahkan Dinas PUPR segera Tangani Banjir
Banyak Peminat, Deadline LKJ Raja Ali Kelana Diperpanjang hingga 15 Juli 2024
BPJS Ketenagakerjaan Laporkan Klaim Pembayaran Kepada Bupati Inhil
SB Houseware Jalan Teratai Pekanbaru Terbakar
Tak Jera, Residivis Kasus Judi Kembali Terciduk saat Rekap Togel di Pos Ronda