Pilihan
AWG Kibarkan Bendera Indonesia-Palestina di Gunung Raung
Pulanglah, Ali…
Ambil HP Miliknya Sendiri, Pria di Gaung Ini Malah Dipukuli Sampai Tiga Kali
INDOVIZKA.COM - Rusli, seorang pemuda di Dusun Air Hitam Desa Kuala Gaung Kecamatan Gaung Anak Serka (GAS) menjadi korban pemukulan oleh AM hanya gara-gara masalah sepele. Rusli dipukul oleh AM karena masalah Handphone.
Berdasarkan penuturan Rusli saat membuat laporan di kantor Polsek GAS, kronologis pemukulan tersebut pada hari Rabu (03/06/2020) malam sekitar pukul 21:00 WIB.
Bermula sewaktu korban ingin mengambil hp miliknya yang sedang dicas dan pada saat itu dimainkan oleh pelaku, tiba-tiba pelaku marah dan langsung memukul korban dengan tiga kali pukulan.
- Konflik Ditengah Masyarakat Desa Sungai Ara Didamaikan Kapolres Pelalawan
- Banjir Jalan Lintas Timur Makin Tinggi, Polres Pelalawan Buka Tutup Arus Lalu Lintas
- Divisi Hukum Bermarwah Mengutuk Oknum Masyarakat Rusak APK Abdul Wahid -SF Hariyanto
- Ribuan Slop Rokok Ilegal Berhasil Diamankan Satpolairud Polres Inhil
- Waspada! Ada Nomor HP Mengatasnamakan Pj Bupati Inhil Erisman Yahya
"Dipukul di bagian pipi kanan sebanyak 2 kali dan di pipi sebelah kiri 1 kali, saya tidak melawan, setelah itu saya langsung kabur," tuturnya kepada media, Kamis (04/06/20) di kantor polisi.
Merasa tidak senang, korban lalu melaporkan hal tersebut ke Polsek GAS dan sekarang kasus kekerasan ini sedang ditangani oleh pihak Polsek.
.png)

Berita Lainnya
Buang Sampah Sembarang, 5 Warga Pekanbaru Diamankan Tim Yustisi
Tim Satreskrim Polres Kuansing Tangkap Penjudi Online Gunakan Unit Handphone.
Diduga Curi Hp, Warga Guntung Ini Babak Belur Dihajar Massa
12.629 Narapidana Beragama Kristen Terima Remisi Khusus Natal, 166 Bebas
Kejati Riau Periksa Ribuan Warga Siak Terkait Korupsi Bansos
Tembak Mati Kurir Sabu 10 Kilogram, Ini kata Polda Riau
Pelaku Pemukulan dan Pencurian Dibekuk Polisi
Tersangka Kasus Korupsi yang Pukul Petugas Rutan KPK Akhirnya Dipolisikan
Polda Riau Bebaskan Satu Dari Dua Tersangka Kurir Sabu 108 Kg
Herry Wirawan Akui Perkosa Belasan Santri
Berulah Lagi, Polda Riau Tangkap 22 Napi Asimilasi yang Dibebaskan di Masa Covid-19
Surya Darmadi Bayar Rp42 Triliun