Pilihan
Presiden Segera Keluarkan Perpres Media Sustainability
Senam Inhil Sumbang Medali Emas Perdana di Porprov X Riau
Pasien PDP dari GAS Inhil Meninggal Dunia, Jenazah Dimakamkan di Sungai Beringin
INDOVIZKA.COM- Pasien Dalam Pengawas (PDP) dengan inisial M, usia 35 Tahun, asal dari Teluk Pinang Kecamatan Gaung Anak Serka (GAS) Kabupaten Indragiri Hilir, dilaporkan meninggal dunia di RSUD Puri Husada Tembilahan, hari ini Jumat, 12/6/2020.
Juru bicara Tim Gugus Kesehatan Covid 19, dr. Saud Pakpahan kepada awak media membenarkan bahwa satu orang Pasien Dalam Pengawasan (PDP) di RSUD Puri Husada Tembilahan meninggal dunia.
"Pasien yang meninggal hari ini merupakan rujukan dari Puskesmas Teluk Pinang, dengan hasil reaktif dan sudah di rawat selama 3 hari di RSUD dengan kondisi pasien tidak baik," ujar Saud
- Pemprov Riau Diminta Serius Berantas Judi Online
- APBD 2025 Diisukan Defisit, Fraksi PKB: Tak Masalah Jika Demi Kepentingan Masyarakat
- Tabligh Akbar di Tembilahan, UAS Sampaikan Dukungan untuk Paslon Bermarwah dan Fermadani
- Targetkan Rampung Akhir November, DPRD Riau Percepat Pembahasan RAPBD 2025
- Kepala Sekolah SD dan SMP Banyak Dijabat Plt, Begini Kata Disdik Pekanbaru
Pemakaman pasien ini dilakukan oleh Protokol Covid 19 karena hasil pemeriksaan awal Repid Tes Reaktif, sembari masih menunggu hasil Sweb yang belum keluar.
Lokasi pemakaman sesuai dengan lokasi yang telah disiapkan oleh Tim Gugus Covid 19 Kabupaten Indragiri Hilir, di parit 19 Kelurahan Sungai Beringin Kecamatan Tembilahan.
"Saat ini kami bersama Tim Gugus dan tenaga medis lagi di perjalanan menuju lokasi pemakan yang sudah siap di parit 19 Sungai Beringin," tambah Saud.
Berita Lainnya
Dirikan Pos Kesehatan Penanggulangan Bencana, Kapus Tembilahan Hulu Sebut Banyak Warga Yang Keluhkan Gatal-Gatal
Masyarakat Inhil Bisa Urus Turun Kelas BPJS Kesehatan, Begini Caranya
Kaya Akan Serat, Simak Manfaat Sayur Kol Berikut
Hasil SWAB Keluarga Pasien Pertama Positif Covid-19 di Inhil Negatif
Update Covid-19 Riau: Tambah 66 Kasus, 42 Sembuh dan 5 Pasien Meninggal Dunia
Kadinkes Inhil Beberkan Analisis Data Stunting
Omicron Melonjak, Epidemiolog Wanti-Wanti Potensi Terjadi Long Covid
Tambah 262 Positif, Riau Masuk Lima Besar Kasus Harian Tertinggi di Indonesia
Apa Perbedaan Pilek atau Kena Covid-19? Ini 5 Tandanya
Kabar Gembira, Obat Covid-19 Avigan dari Jepang Sudah Tersedia di Pekanbaru
Ini Penjelasan Rumah Sakit di Pekanbaru Soal Tarif Rapid Test Melebihi Ketentuan Menkes
Tak Menunjukkan Gejala, 5 Positif ODP di Inhil Jalani Isolasi Mandiri