Pilihan
AWG Kibarkan Bendera Indonesia-Palestina di Gunung Raung
Pulanglah, Ali…
Brigjen TNI Cekcok sama Bahar Smith Dimutasi Panglima Andika, Ini Jabatan Barunya
JAKARTA (INDOVIZKA) - Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa melakukan mutasi, serta promosi kenaikan kepada 328 perwira tinggi (pati) di Markas Besar (Mabes) TNI Cilangkap dan tiga matra. Di antara ratusan pati tersebut, Komandan Korem (Danrem) 061/Suryakencana Brigjen Achmad Fauzi ikut tergeser dari jabatan.
Tak dapat dipungkiri, semenjak viralnya video perdebatan antara penceramah Bahar Bin Smith dengan Brigadir Jenderal (Brigjen) TNI Achmad Fauzi di media sosial. Sosoknya kerap jadi perhatian publik.
Jenderal bintang satu itu mengimbau agar Bahar tidak memberikan ceramah yang provokatif. Lantaran imbauan yang diberikan petugas tidak diindahkan oleh Bahar, terjadilah adu mulut di antara keduanya.
- Ketua Tim Jargas Sebut Kado Ultah ke-26 Pelalawan Dapat Tambahan Kuota 3.076 Jaringan Gas dari APBN
- Aktif Kembali Bumdes Jaya Bersama setelah Fakum Hampir 7 Tahun
- Wabup Husni Tamrin Hadiri Apel Gelar Pasukan Operasi Ketupat Lancang Kuning 2025
- Pemerintah Kabupaten Pelalawan Melaksanakan Operasi Pasar Murah Jelang Idul Fitri 1446 H
- Pemkab Pelalawan Sediakan Bantuan Penyebrangan Roda Dua Gratis Melintasi Banjir Jalan Lintas Timur
"Benar. Bahar Smith sering ceramah memprovokator. Tidak baik, makanya diimbau sama Danrem supaya tidak melaksanakan ceramah provokator," kata Agus saat dikonfirmasi merdeka.com, Jumat (31/12).
Komandan Korem (Danrem) 061/Suryakancana Brigjen TNI Achmad yang dimutasi ini, tak berselang lama usai insiden dengan Bahar bin Smith di akhir 2021.
Simak ulasan selengkapnya berikut ini, seperti dihimpun dari berbagai sumber, Minggu (23/1).
Pencopotan Jabatan
Khusus untuk Brigjen Achmad Fauzi diketahui telah menerima pencopotan jabatan sebagai Komandan Korem (Danrem) 061/Suryakencana. Kedudukannya kini akan digantikan oleh Kolonel Rudy Saladin. Jabatan terakhir yang diembannya ialah Komandan Korem (Danrem) 074/Warastratama.
Menurut informasi yang dihimpun, Rudy merupakan mantan ajudan Presiden Joko Widodo alias Jokowi yang bakal menyandang bintang satu.
Selain mutasi jabatan pati juga ada yang menerima kenaikan ke jabatan baru. Hal ini telah diamanatkan dalam Peraturan Presiden Nomor 66 Tahun 2019 (tentang Susunan Organisasi TNI).
.png)

Berita Lainnya
Diskon Pajak Mobil Baru 100 Persen Diperpanjang ke Agustus
Dinilai Abaikan Pekerja, Menaker Didesak Cabut Aturan JHT Baru Cair Usia 56 Tahun
Telkomsel Terus Gelar Pemerataan Jaringan 4G/LTE di Wilayah Sumatera
Dukung Pengembangan Vaksin Nusantara, DPR Siap Menjadi Relawan Uji Klinis Fase 2
13 Tips Mencegah Stretch Mark
Anggota DPRD sebut hukuman untuk Ahok hanyalah pemakzulan
Peletakan Batu Pertama Ibu Kota Baru Dipercepat Jadi 2020
Wapres Sebut RI Masih Butuh Inovasi untuk Wujudkan Pusat Halal Dunia Tahun 2024
Korban PHK Bisa Dapat Rp 700.000/Bulan dari Diaspora, Begini Caranya!
Masyarakat Kebingungan Hadapi New Normal
Omicron Masuk Indonesia, Jokowi Disebut Sempat Kesal Karantina Longgar
7 Anggota PWI Riau Masuk Kepengurusan PWI Pusat 2025 - 2030. Berikut Ini Nama-namanya