Pilihan
AWG Kibarkan Bendera Indonesia-Palestina di Gunung Raung
Pulanglah, Ali…
Pemprov Riau Kembali Alokasikan Bankeu Rp100 Juta Perkecamatan
INDOVIZKA.COM - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau tahun 2020 kembali mengalokasikan anggaran untuk bantuan keuangan (Bankeu) Rp100 juta per kecamatan.
Dimana tahun 2019 pemerintah setempat juga menganggarkan Bankeu tersebut di APBD perubahan.
Demikian disampaikan Kepala Biro Pemerintahan dan Otonomi Daerah Setdaprov Riau, Sudarman kepada Awak Media, Jumat (7/2/2020) di Pekanbaru.
- Banjir Setiap Tahun di Pelalawan, DPRD Riau Minta Pemerintah dan PLN Bertindak
- Pemprov Riau Diminta Serius Berantas Judi Online
- APBD 2025 Diisukan Defisit, Fraksi PKB: Tak Masalah Jika Demi Kepentingan Masyarakat
- Tabligh Akbar di Tembilahan, UAS Sampaikan Dukungan untuk Paslon Bermarwah dan Fermadani
- Targetkan Rampung Akhir November, DPRD Riau Percepat Pembahasan RAPBD 2025
"Iya pak Gubernur Riau sudah menyampaikan, bahwa untuk Bankeu kecamatan dilanjutkan pada tahun ini. Untuk nilainya tetap sama seperti tahun lalu Rp100 juta," katanya.
Dia mengatakan, jika dana Bankeu kecamatan pada tahun lalu digunakan untuk kelancaran kerja camat dan forum koordinasi pimpinan kecamatan (Fokopimcam). Hanya saja tahun ini dialihkan untuk belanja modal, seperti belanja keperluan alat pemadam kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) bagi daerah yang rawan terjadi kebakaran.
"Melihat kondisi sekarang. Kemungkinan bantuan itu bisa digunakan untuk membeli alat-alat pemadaman, seperti pompa air portabel, selang dan peralatan lainnya," terangnya.
Ditanya cara kecamatan bisa mendapatkan Bankeu, Sudarman menyatakan melalau proposal yang diajukan kecamatan ke kabupaten/kota.
"Nanti kecamatan mengajukan proposal. Proposal itu diajukan ke kabupaten dan diteruskan ke Pemerintah Provinsi Riau," ucapnya.
Dia menyebut untuk tahun 2020 ini belum ada kecamatan yang mengajukan proposal. Ketika sudah masuk pihaknya akan melakukan verifikasi.
Menunggu itu, pihaknya saat ini sedang menghimpun pertanggungjawaban penyaluran dana Bankeu kecamatan tahun 2019 lalu.
.png)

Berita Lainnya
Gelar Coffee Morning Bersama Media Massa, KPU Kampar Ekspos Tahapan Pemilu 2024
Sasaran TMMD ke 111, Pekerjaan Semenisasi Jalan Yakub 2 Dimulai
Hujan, Warga Belaras Tetap Padati Kampanye Fermadani Meski Pakai Payung
Data Penerima Bantuan PSBB di Pekanbaru Belum Final
PLN Bersinergi Dengan Pemkab Lakukan Penyalaan Program BPBL
Pilkades Serentak Pelalawan Diundur Oktober 2021, Ini Alasannya
Pimpinan DPRD Riau Hadiri Opening Ceremony BBI, BBWI dan Lancang Kuning Carnival 2024
Nama Gubernur Riau Dicatut untuk Bantuan Lewat Pesan WhatsApp
Belajar Tatap Muka di Sekolah Pekanbaru Belum Ada Kepastian
Ketua Bawaslu Inhil Ajak Masyarakat Lakukan Pengawasan Tahapan Pemilu
Pemkab Inhil Terima Piagam Penghargaan KI Riau Award 2023 Peringkat Informatif Se-Provinsi Riau
Pelindo Tembilahan Gelar Upacara HUT ke-80 RI, Tekankan Semangat Nasionalisme dan Inovasi Pelayanan