Pilihan
AWG Kibarkan Bendera Indonesia-Palestina di Gunung Raung
Pulanglah, Ali…
Empat Paslon Resmi "Bertarung" di Pilkada Pelalawan
PELALAWAN - Empat Pasangan Calon (Paslon) Bupati dan Wakil resmi bertarung pada Pilkada Pelalawan 2020. Hal tersebut menyusul penetapan pasangan calon bupati dan wakil bupati oleh KPU Pelalawan.
Penetapan Paslon tersebut dilakukan oleh KPU Pelalawan melalui channel YouTube, Rabu (22/9/2020). Penetapan Paslon ini dipimpin Ketua KPU Pelalawan Wan Kardi Wandi dan didampingi sejumlah komisioner KPU.
Wan Kardi Wandi membacakan surat keputusan penetapan Paslon Bupati dan Wakil Bupati Pelalawan berdasarkan nomor urut. Paslon pertama adalah, calon bupati H Zukri dan Calon Wakil Bupati H Nasarudin SH MH. Partai politik atau gabungan partai pengusung adalah PDI Perjuangan, PKB dan PPP. Total jumlah kursi 10 kursi.
- Banjir Setiap Tahun di Pelalawan, DPRD Riau Minta Pemerintah dan PLN Bertindak
- Pemprov Riau Diminta Serius Berantas Judi Online
- APBD 2025 Diisukan Defisit, Fraksi PKB: Tak Masalah Jika Demi Kepentingan Masyarakat
- Tabligh Akbar di Tembilahan, UAS Sampaikan Dukungan untuk Paslon Bermarwah dan Fermadani
- Targetkan Rampung Akhir November, DPRD Riau Percepat Pembahasan RAPBD 2025
Kedua adalah Calon Bupati Abu Mansyur Matridi SE dengan Calon Wakil Bupati Habibi SH. Partai politik atau gabungan partai pengusungnya Hanura, PAN dan PKS. Jumlah kursi 9 kursi.
Ketiga adalah Calon Bupati Husni Thamrin SH dan Calon Wakil Bupati DR Ir H Tengku Edy Sabli MSi. Partai politik atau gabungan partai pengusungnya Gerindra dan Demokrat. Jumlah kursi 7 kursi.
Keempat Calon Bupati Adi Sukemi ST MM dan Calon Wakil Bupati Muhammad Rais MPdi. Partai politik partai pengusung Golkar. Jumlah kursi 9 kursi.
Pantauan wartawan di lapangan penetapan calon bupati dan wakil meskipun dilakukan secara melalui channel YouTube, kantor KPU Pelalawan dijaga ketat oleh aparat keamanan.
.png)

Berita Lainnya
Bawaslu Riau Bersama 5 Kabupaten Susun Keterangan Tertulis untuk Persidangan di MK
Kampanye di Pulau Palas, Iwan Taruna Paparkan Proses Penganggaran APBD
Gaji Anggota Dewan dari PKS Dipotong Buat Bantu Korban Bencana Se-Indonesia
Muswil VI PAN Riau Digelar 30 Desember
Prabowo: Gerindra Siap Dizalimi dan Difitnah
HUT ke-48 PDI-Perjuangan, Megawati : Kita Pasti akan Berhasil Sampai Tujuan
Bawaslu Luncurkan Tim Tanggap Insiden Siber Guna Bawaslu Luncurkan Tim Tanggap Insiden Siber
Heboh Firdaus Tagih Uang Mahar Pilkada 2018, Irvan Herman Harus Tanggung Jawab
DPC PKB Kampar Tetapkan Formasi, Raja dan Ramli Pimpin Fraksi PKB
PKS Sambut Baik Deklarasi Anies-Cak Imin: Ahlan wa Sahlan PKB
H Dani M Nursalam Resmi Lantik PAC dan Ranting PKB se- Kecamatan Pelangiran
Terkait Radikalisme, Politisi Senior di MPR Sindir Pemimpin Parpol